Kementerian Perindustrian (Kemenperin) telah menerbitkan sertifikat tingkat komponen dalam negeri (TKDN) bagi 20 produk Apple. Rinciannya terdiri dari 11 sertifikat TKDN untuk produk telepon seluler ...